Kuala Lumpur (Antara News) - Kantor Berita Nasional Malaysia Bernama meluncurkan program acara bincang-bincang baru "Bernama Property Hot Seat persembahan Sunsuria" yang akan memberikan informasi komprehensif kepada publik tentang industri properti.

Pewarta : Agus Setiawan
Editor : Laode Masrafi
Copyright © ANTARA 2026