TOLAK KENAIKAN TDA

  • Jumat, 7 Oktober 2011 14:46 WIB
TOLAK KENAIKAN TDA

MAKASSAR, SULSEL - Massa yang tergabung dalam Serikat Rakyat Miskin Indonesia (SRMI) berunjuk rasa di dalam ruangan Komisi B DPRD Makassar, Sulsel, Jumat (7/10). Mereka menuntut untuk membatalkan kenaikan tarif dasar air (TDA) oleh PDAM dan menolak swastanisasi instalasi pengolahan air. FOTO ANTARA/Sahrul Manda Tikupadang/11

TOLAK KENAIKAN TDA

Foto Lainnya