Penanaman 2.000 bibit untuk sulam ulang kawasan mangrove
Senin, 22 Agustus 2022 13:46
ANTARA - Sebanyak 2.000 bibit pohon mangrove ditanam di kawasan Wisata Mangrove Lantebung, Makassar, pada Minggu (21/8). Dalam kegiatan ini, dilakukan sulam ulang penanaman bibit untuk mengganti tanaman magrove yang rusak dan mati karena terjangan ombak atau terserang predator. (Suriani Mappong/Rayyan/Rinto A Navis)
Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.