Menhub takjub kapasitas Pelabuhan Makassar telah 1 juta teus

ANTARA-Kapasitas Pelabuhan Makassar dengan beroperasinya Makassar New Port (MNP) kini meningkat, dari semula 700 ribu teus kini menjadi satu juta teus. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menyatakan takjub ketika meninjau kawsan MNP, Rabu.

COPYRIGHT © ANTARA 2026

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.