JALAN SANTAI PERINGATI HAKTEKNAS

  • Minggu, 6 Agustus 2017 21:07 WIB
JALAN SANTAI PERINGATI HAKTEKNAS

Sejumlah peserta mengikuti gerak jalan santai di Makassar, Sulawesi Selatan, Minggu (6/8). Gerak jalan santai yang diikuti civitas akademik dari berbagai Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan Perguruan Tinggi Swasta (PTS) se-kota Makassar tersebut merupakan kegiatan rangkaian dari peringatan Hari Kebangkitan Teknologi Nasional (Hakteknas) ke-22. (ANTARA FOTO/Abriawan Abhe)

JALAN SANTAI PERINGATI HAKTEKNAS

Foto Lainnya