Kabar Sulsel - Pendidikan

Murid baru SD Kosamja Makassar bawa papan cita-cita ke sekolah

Suasana haru dan gembira menyelimuti hari pertama SD Kompleks Sambung Jawa (Kosamja) Makassar tatkala 58 siswa baru mengangkat papan cita-cita secara serentak saat memasuki area sekolah. Tampak ...

Wakil Rektor minta mahasiswa FKIP Unismuh teladani Rasulullah

Wakil Rektor (WR) I Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Dr Ir H Abd Rakhim Nanda, MT., IPM meminta kepada 1.400 orang mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Unismuh untuk ...

Kota Makassar luncurkan Kusuka untuk tingkatkan minat baca

Dinas Perpustakaan Kota Makassar pada Minggu meluncurkan layanan Khusus Pemustaka (Kusuka) di kawasan Pantai Losari sebagai bagian dari upaya meningkatkan minat baca warga "Tujuan ...

IMM Unismuh gelar Red Day galang ukhuwah

Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) menggelar Red Day dalam menggalang ukhuwah dan sinergitas. Ketua Koorkom IMM Unismuh, Indra Darius Kala melalui keterangan ...

Sulsel siap jadi tuan rumah Hari Aksara Internasional ke-54

Provinsi Sulawesi Selatan siap menjadi tuan rumah penyelenggaraan Hari Aksara Internasional (HAI) ke-54 pada 8 September 2019 mendatang. Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan melalui Kepala Dinas ...

Prodi Biologi FKIP Unismuh Makassar raih Akreditasi B

Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar kembali menunjukkan eksistensinya sebagai lembaga pendidikan swasta di Indonesia Timur melalui Prodi Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) ...

Pendaftaran Calon Maba UMI diperpanjang

Pendaftaran calon mahasiswa baru (Maba) Universitas Muslim Indonesia (UMI) Makassar diperpanjang hingga 14 Juli 2019. "Batas pendaftaran semula berakhir pada 12 Juli 2019, diperpanjang ...

PKK Sulsel komitmen bantu entaskan buta huruf Al Quran bagi anak jalanan

Ketua TP PKK Sulawesi Selatan Lies F Nurdin mengatakan gerakan "Ayo Ngaji" yang diprakarsai sebagai komitmen membantu mengentaskan buta huruf Al Quran bagi ibu dari keluarga pra-sejahtera ...

Pj Wali Kota Makassar minta Disdik tata sekolah dukung PPDB Zonasi

Penjabat Wali Kota Makassar Iqbal Suhaeb meminta kepada Dinas Pendidikan Makassar agar melakukan pengelompokan kembali atau regrouping dalam menata sekolah-sekolah untuk mendukung sistem zonasi ...

Delegasi Uni Eropa kunjungi Universitas Hasanuddin Makassar

Delegasi Uni Eropa (UE) melakukan kunjungan ke Universitas Hasanuddin Makassar, Jumat, dalam rangka mensosialisasikan eksistensi, daya tarik, serta peluang kerja sama khusus Uni Eropa. Kunjungan ...