Melihat kemegahan Musala Mahabbah di pusat perbelanjaan Kota Makassar
Minggu, 23 Maret 2025 20:29
00:00
00:00
00:00
ANTARA - Sempat populer di media sosial, Musala Mahabbah berdiri megah dan penuh estetika di salah satu pusat perbelanjaan Kota Makassar, Sulawesi Selatan.
Tempat ibadah ini bukan sekadar ruang salat biasa, tetapi dibangun dengan konsep arsitektur Islam Byzantium (kekaisaran Romawi Timur). (Shintia Aryanti Krisna/Arif Prada/Ahmad Faishal Adnan)